DIR LANTAS BUKA OPERASI ZEBRA 2015
10-11-2015 16:54:30Jambi - Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Drs. Joko Santoso bertindak sebagai Pimpinan Apel di Lapangan Upacara Mapolresta Jambi. Peserta apel gelar pasukan diikuti oleh personel Ditlantas Polda Jambi, Polresta Jambi, DENPOM II/2 Jambi, Kodim 0415/BT, Senkom, Dishub, Satpol PP dan Jasa Raharja.
Kakorlantas Polri dalam amanatnya, menyampaikan bahwa konsep operasi Zebra 2015 adalah operasi Harkamtibmas mengedepankan kegiatan penegakan hukum (Gakkum) didukung dengan kegiatan preventif dan preemtif dalam rangka menciptakan kamseltibcar lantas di wilayah hukum Polda Jambi.
Hadir sebagai undangan adalah Sekda Kota Jambi, Ketua DPRD Kota Jambi, Dandenpom II/2 Jambi, Dandim 0415/BTH, Kepala Jasa Raharja Jambi, Kepala Senkom Jambi, Ketua PN Jambi, Kepala Kejari Jambi dan awak media cetak maupun elektronik lainnya.
-
Berita lain :
- Rapat Forum Lantas Kota Jambi
- Giat Razia di WTC Batanghari Kota Jambi
- Ramp Check Keselamatan Lantas di Alam Barajo
- Satlantas Polresta Jambi Razia pengendara Kendaraan Bermotor
- Sat Lantas Polresta Jambi Ajak Pelajar SMA Nusantara Tertib Lalu Lintas
- Kasat Lantas Cek Kendaraan Dinas Sat Lantas Polresta Jambi
- Sat Lantas Gelar Razia Di Aurduri II
- 31 Pelanggar Lalu Lintas Ditilang Sat Lantas Polresta Jambi
- Polresta Jambi dan Jasa Raharja Kerjasama Penanganan Kecelakaan Lalu Lintas
- PELATIHAN SISTEM PENDATAAN LAKA LANTAS ONLINE TA. 2015 SE-SUMATERA DI HOTEL ASTON PALEMBANG